Strategi Peningkatan Motivasi Siswa dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PPKn) di SMA N 1 Tangerang Kelas X
Pendekatan SMART
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi siswa dalam pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PPKn) di SMA N 1 Tangerang kelas X melalui penerapan pendekatan kriteria SMART dalam penelitian tindakan kelas dengan tiga siklus. Data penelitian diperoleh dari observasi, wawancara, dan evaluasi siswa. Siklus pertama mengimplementasikan penambahan media pembelajaran berupa video, siklus kedua menggunakan mind mapping, dan siklus ketiga menekankan pada penggunaan kasus tumpang tindih peraturan perundang-undangan. Hasil menunjukkan peningkatan motivasi dan pemahaman siswa seiring dengan penerapan strategi SMART. Implikasi penelitian ini menyoroti pentingnya pendekatan yang terfokus dan terukur dalam merancang strategi pembelajaran yang efektif dan relevan dengan kebutuhan siswa. Kesimpulannya, pendekatan SMART dalam penelitian tindakan kelas membawa dampak positif dalam meningkatkan kualitas pembelajaran PPKn di SMA N 1 Tangerang
References
Damanik, R. (2021). Penentuan Minat Baca Siswa Dalam Peminjaman Buku Dengan Metode Smart (Simple Multi Attribut Rating Technique). Jurnal Informatika Kaputama (JIK), 5(2), 258-267.
Mujianto, A. H., Sajiyanto, A. S., & Sucipto, H. (2023). Implementasi Metode Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) Pada Sistem Informasi Penentuan Beasiswa Berbasis Website. Jurnal Informatika Teknologi dan Sains (Jinteks), 5(2), 258-264.
Nugroho, A. A. (2011). Pengembangan perangkat pembelajaran matematika berbasis smart dengan strategi TAI pada materi segitiga kelas VII. AKSIOMA: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 2(2/Septembe).
Sibyan, H. (2020). Implementasi metode smart pada sistem pendukung keputusan penerima beasiswa sekolah. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat UNSIQ, 7(1), 78-83.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Septi Dwi Astuti, Dwi Wulandari, Silvia Rope Helentina, Sulastri Sulastri, Suanto Suanto
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.