https://pijarpemikiran.com/index.php/Aufklarung/issue/feedAufklarung: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora2025-02-26T04:36:45+07:00Open Journal Systems<p>Aufklarung: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora merupakan jurnal yang menerbitkan karya ilmiah dalam berbagai bidang ilmu sosial mencakup disiplin ilmu kependidikan seperti pendidikan bahasa, pendidikan ilmu-ilmu sosial, serta pendidikan. Jurnal ini juga mencakup rumpun humaniora dan sosial seperti: sosiologi, sejarah, ekonomi, hukum, bahasa dan agama. </p> <p>Terbit pada bulan Maret, Juni, September, dan Desember. </p> <p>p-ISSN: 2776-3889</p> <p>e-ISSN: 2808-067X</p> <p>CP: 08118111469 (wiwit); 085717493474 (Isfina)</p> <p>Pimpinan Redaksi: Wiwit Kurniawan, S.Pd., M.A (08118111469)</p>https://pijarpemikiran.com/index.php/Aufklarung/article/view/734Strategi Peningkatan Kualitas Layanan melalui Penguatan Budaya Organisasi, Kepemimpinan Transformational, dan Efikasi Diri 2025-02-23T08:53:26+07:00Siti ZubaidahSitizubaidahhh49@gmail.comHeri Indra Gunawanheriindragunawan@gmail.comDadang Dadangdadangsudirman177@gmail.com<p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui data empiris serta menemukan strategi dan cara untuk meningkatkan kualitas layanan guru melalui upaya-upaya penguatan budaya organisasi, kepemimpinan transformasional, dan efikasi diri. Populasi dari penelitian ini adalah guru SMK Swasta di Kota Tangerang Selatan, yang berjumlah 483 orang dengan jumlah sampel penelitian sebesar 220 orang yang diambil dengan teknik random sampling menggunakan rumus Slovin. Penelitian ini menggunakan metode analisis jalur (<em>path analysis</em>) yang digunakan untuk mengetahui pengaruh langsung dan tidak langsung antar variabel. Hasil analisis jalur (<em>path analysis</em>) menunjukkan bahwa terdapat pengaruh langsung positif yang signifikan budaya organsiasi (X1) terhadap kualitas layanan (Z) dengan βy1 = 0,265, terdapat pengaruh langsung positif yang signifikan kepemimpinan transformasional (X2) terhadap kualitas layanan (Z) dengan βy2 = 0,199,terdapat pengaruh langsung positif yang signifikan efikasi diri (X3) terhadap kualitas layanan (Z) dengan βy3 = 0,269. Penelitian ini telah menemukan strategi dan cara untuk meningkatkan kualitas layanan melalui penguatan budaya organisasi, kepemimpinan transformational, dan efikasi diri. Upaya yang dapat dilakukan sekolah dalam meningkatkan strategi kualitas layanan guru tetap di Kota Tangerang Selatan dengan cara melakukan implementasikan dan mempertimbangkan kemampuan sumber daya organisasi di setiap sekolah.</p>2025-02-03T00:00:00+07:00Copyright (c) 2025 Siti Zubaidah, Heri Indra Gunawan, Dadang Dadanghttps://pijarpemikiran.com/index.php/Aufklarung/article/view/737 Penerapan Problem Based Learning pada Pembelajaran Ekonomi di Sekolah Menengah Atas2025-02-26T04:36:45+07:00Badrus Sholehdosen00901@unpam.c.id<p>Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak pembelajaran dengan menerapkan <em>problem based learning (PBL)</em> pada pembelajaran ekonomi di jenjang Sekolah Menengah Atas. Penelitian ini menggunakan <em>literature review</em>. Sumber data penelitian menggunakan artikel mengenai PBL pada pembelajaran ekonomi di jenjang SMA. Artikel terbitan tahun 2020-2024 bersumber dari google scholar Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak pembelajaran ekonomi menggunakan PBL berdampak pada : 1) kemampuan berpikir kritis, 2) Hasil belajar, 3) Minat belajar, 4) keaktifan belajar, 5) kemampuan pemecahan masalah, 6) Motivasi Belajar</p>2025-02-23T00:00:00+07:00Copyright (c) 2025 badrus sholeh