Dampak Perubahan Organisasi, Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi, terhadap Motivasi Kerja Pegawai dan Implikasinya terhadap Kinerja Pegawai Laboratorium Aerodinamika, Aeroelastika Dan Aeroakustika Badan Riset dan Inovasi Nasional (LA3-BRIN)

Authors

  • Hetty Novianti Universitas Pamulang
  • Hadi Supratikta Universitas Pamulang
  • Lilis Suryani Universitas Pamulang

Abstract

Dampak Perubahan Organisasi, Lingkungan Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Motivasi Pegawai dan Implikasinya terhadap Kinerja Pegawai LA3 BRIN. Tujuan diadakan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh perubahan organisasi, lingkungan kerja dan budaya organisasi terhadap motivasi kerja dan dampaknya terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini bersifat asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 72 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji t hitung dan uji F hitung, uji R Squared (koefisien determinasi), uji mediasi (uji intervening) dengan menggunakan Aplikasi SPSS versi 26. Hasil penelitian sebagai berikut : perubahan organisasi signifikan terhadap motivasi kerja dengan nilai koefisien jalur positif 0,230 dan signifikansi lebih kecil 0,05 (0.002 < 0,05), lingkungan kerja signifikan terhadap motivasi kerja dengan nilai koefisien jalur positif 0,478 dan nilai signifikansi lebih kecil 0,05 (0.000 < 0,05), budaya organisasi signifikan terhadap motivasi kerja, dengan nilai koefisien jalur positif 0,616 dan nilai signifikansi lebih kecil 0,05 (0.000 < 0,05). Motivasi kerja signifikan terhadap kinerja, dengan nilai koefisien jalur positif 0,644 dan nilai signifikansi lebih kecil 0,05 (0.000 < 0,05). Perubahan organisasi 0,108 < 0,1203, lingkungan kerja 0,191 < 0,2127, budaya organisasi 0,819 < 0,912, dengan mediasi motivasi kerja terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap kinerja pegawai Laboratorium Aerodinamika, Aeroelastika dan Aeroakustika Badan Riset dan Inovasi Nasional (LA3- BRIN).

References

Ananda, R., & Ningsih, E. S. (2016). Pengaruh Likuiditas, Kepemilikan Institusional, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kualitas Laba (Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2014). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 1(2), 277-294.

Ananda, R., & Ningsih, E. S. (2016). Pengaruh Likuiditas, Kepemilikan Institusional, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kualitas Laba (Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2014). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 1(2), 277-294.

Andian, A. (2019). Pengaruh Struktur Modal, Asimetri Informasi Dan Investment Opportunity Set (Ios) Terhadap Kualitas Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017 (Doctoral dissertation, STIE Perbanas Surabaya).

Anggraini, N., Sebrina, N., & Afriyenti, M. (2019). Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kualitas Laba. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 1(1), 369-387.

Aziz, A. J., & Faisol, D. A. (2018). Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan-Perusahaan Selain Industri Keuangan Yang Terdaftar Di Bei). Jurnal Akunida, 4(1), 1-20.

Barus, A. C., & Setiawati, K. (2015). Pengaruh Asimetri Informasi. Mekanisme Corporate Governance, dan Beban Pajak Tangguhan Terhadap Manajemen Laba, 5(10).

Benarda, B., & Desmita, D. (2022). Pengaruh Good Corporate Governance, Persistensi Laba dan Earning Growth terhadap Kualitas Laba. JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia), 5(1), 73-88.

Da Rato, E., & Wahidahwati, W. (2021). Laporan Laba Rugi Komprehensif. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 12(1), 960-970.

Fitriana, V. E., & Islami, I. N. (2018). The Relationship Of Firm Size, CEO Ability, Tax Aggressiveness, To Earnings Quality. International Journal of Economics, Commerce and Management, United Kingdom, 6(2), 495-508.

Ginting, S. (2017). Pengaruh profitabilitas, likuiditas dan ukuran perusahaan terhadap kualitas laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia. Jurnal wira ekonomi mikroskil, 7(2), 227-236.

Heryanto, R., & Juliarto, A. (2017). Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2015). Diponegoro Journal of Accounting, 6(4), 540- 547.

Indra, F., & Trisnawati, E. (2020). Pengaruh Modal Intelektual Terhadap Kualitas Laba dengan Manajemen Laba sebagai Pemediasi. Jurnal Paradigma Akuntansi, 2(4), 1753-1762.

Julianingsih, D. K. E. D., & Yuniarta, G. A. (2020). Pengaruh Intellectual Capital dan Konservatisme Akuntansi Terhadap Kualitas Laba. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 11(2), 159-168.

Kalbuana, N., & Yulistiani, N. (2020). Pengaruh Intellectual Capital, Tata Kelola Perusahaan Dan Kualitas Audit Terhadap Manajemen Laba. JABI (Jurnal Akuntansi Berkelanjutan Indonesia), 3(1), 56-71.

Kristi, A. A. (2013). Faktor-faktor yang mempengaruhi pengungkapan Corporate Social Responsibility pada perusahaan publik di Indonesia. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 1(1), 2-18.

Ma, S., & Ma, L. (2017). The Association of Earnings Quality With Corporate Performance.

Pasific Accounting Review, 4(3), 397-422

Marsela, S. Y., & Maryono, M. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance, Leverage, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kualitas Laba (Studi pada Perusahaan Publik yang Termasuk Dalam Pemeringkatan CGPI Tahun 2013-2016). Dinamika Akuntansi Keuangan Dan Perbankan, 6(1).

Marsela, S. Y., & Maryono, M. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance, Leverage, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kualitas Laba (Studi pada Perusahaan Publik yang Termasuk Dalam Pemeringkatan CGPI Tahun 2013-2016). Dinamika Akuntansi Keuangan Dan Perbankan, 6(1).

Murniati, T., Sastri, I. M., & Rupa, I. W. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2012-2016. KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 10(1), 89-101.

Musyarofah, S., & Arifin, A. (2021, September). Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Pertumbuhan Laba dan Return On Asset Terhadap Kualitas Laba. In Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (Vol. 6, No. 1, pp. 1432-1442).

NIKEN, C. A. (2019). Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Pengungkapan Intellectual Capital dan Asimetri Informasi Trehadap Cost Of Equity Capital (Studi Empiris pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Kompas 100 Tahun 2014- 2016) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Ponorogo). Pratiwi, M. W. Implementasi Pola CSR Strategik dan Non Strategik Perusahaan pada PTPN XI– PG Semboro (Doctoral dissertation, Jurusan S1 Akutansi; Fakultas Ekonomi dan Bisnis).

Puteri, M. K., & Trisnaningsih, S. (2022). ukuran perusahaan, profitabilitas, Corporate Social Responsibility (CSR) dan Kualitas Laba. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 13(02), 485-496.

Rahmawati, F. (2022). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Intellectual Capital, dan Komisaris independent Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Sektor Energi Yang Terdaftar di BEI Periode 2016-2020.

Rianingtyas, R. A., & Trisnawati, R. (2017). Pengaruh Pengungkapan CSR, Manajemen Laba dan Asimetri Informasi terhadap Cost of Equity Capital dengan Kualitas Audit sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan yang Terdaftar di Indeks LQ-45 Tahun 2010-2015.

Rianingtyas, R. A., & Trisnawati, R. (2017). Pengaruh Pengungkapan CSR, Manajemen Laba dan Asimetri Informasi terhadap Cost of Equity Capital dengan Kualitas Audit sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan yang Terdaftar di Indeks LQ-45 Tahun 2010-2015.

Risdawaty, I. M. E., & Subowo, S. (2015). Pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan, asimetri informasi, dan profitabilitas terhadap kualitas laba. Jurnal Dinamika Akuntansi, 7(2), 109-118.

Rosmawati, D. I., & Indriasih, D. (2021). Pengaruh Konservatisme Akuntansi Dan Intellectual Capital Terhadap Kualitas Laba. JPA: Journal of Public Accounting, 1(2), 55-62.

Sari, L. L. P., & Adiwibowo, A. S. (2017). Pengaruh corporate social responsibility terhadap penghindaran pajak perusahaan. Diponegoro Journal of Accounting, 6(4), 111-123.

Sayyidah, U., & Saifi, M. (2017). Pengaruh Intellectual Capital terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Administrasi Bisnis, 46(1).

Sugiyono. (2018). METODE PENELITIAN : Kuantitatif , kualitatif dan R&D Bandung: Alfabeta

Suripto, S. (2021). Pengaruh Corporate Social Responsbility, Kualitas Audit Dan Manajemen Laba Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 5(1), 1651- 1672.

Ulfah, D. F., & DARSONO, D. (2018). Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility, Profitabilitas dan Mekanisme Corporate Governance Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2016) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis).

Wellyana, F. T., & Sulistiawan, D. (2020). Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Kualitas Laba Pada Emiten BEI. Jurnal Akuntansi, 15(2), 44-53.Widichesty, S., & Arief, A. (2021). Pengaruh Intellectual Capital, Kepemilikan Asing, dan Struktur Modal Terhadap Profitabiliotas JURNAL INFORMASI, PERPAJAKAN, AKUNTANSI, DAN KEUANGAN PUBLIK, 16(2), 283-302.

Downloads

Published

2023-12-04

How to Cite

Novianti, H. ., Supratikta, H. ., & Suryani, L. . (2023). Dampak Perubahan Organisasi, Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi, terhadap Motivasi Kerja Pegawai dan Implikasinya terhadap Kinerja Pegawai Laboratorium Aerodinamika, Aeroelastika Dan Aeroakustika Badan Riset dan Inovasi Nasional (LA3-BRIN). Aufklarung: Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 3(4), 33–42. Retrieved from https://pijarpemikiran.com/index.php/Aufklarung/article/view/606